Jadwal Pelatihan / Training

RPL SESSION ✨ Sosialisasi dan Workshop Tata Kelola Jabatan Fungsional Berdasarkan PERKA BKN No. 3 Tahun 2023 dan SE BKN No. 9 Tahun 2024
Pengembangan Kompetensi Melalui Pendidikan Berbasis RPL
📅 Tanggal: 30 Desember 2024
🕘 Waktu: 09.30 WITA – selesai
💻 Tempat: Smart Classroom Unifa & Zoom Meeting (hybrid)
🔗 Link Pendaftaran: https://bit.ly/RPL_UNIFA
💡 Keynote Speaker:
Dr. Mulyadi Hamid, S.E., M.Si (Rektor Universitas Fajar)
👨‍🏫 Narasumber:
Drs. Harun Arsyad, S.H., M.H. (Widyaiswara Ahli Utama BKN Pusat)
📌 Kegiatan ini penting bagi :
⿡ Mahasiswa UNIFA yang berstatus sebagai ASN (S1 & S2)
⿢ Khalayak umum yang berstatus sebagai ASN
⿣ Staf Departemen SDM di instansi pemerintahan
Daftarkan diri Anda sekarang dan jangan lewatkan kesempatan ini untuk meningkatkan kompetensi Anda!



Tentang Kami

Kami adalah lembaga profesional dalam pengembangan sumber daya manusia yang berkualitas.

Visi

Menjadi lembaga profesional dalam pengembangan SDM guna mewujudkan SDM yang berkualitas.

Misi

  • Penyedia SDM dan Manajemen Fungsi SDM
  • Pelatihan kerja Teknologi Informasi
  • Pelatihan kerja bisnis dan manajemen
  • Pelatihan kerja lainnya
  • Pendidikan dan pelatihan pemerintahan
Tentang Kami




Layanan Kami

Layanan

Berbagai layanan pelatihan kami meliputi:

  1. Penyedia Sumber Daya Manusia dan Manajemen Fungsi Sumber Daya Manusia
    1. Pelatihan kompensasi Perusahaan/karyawan
    2. Pelatihan Pajak Perusahaan
  2. Pelatihan kerja Teknologi informasi dan komunikasi perusahaan
    1. Pelatihan Networking, Technical Support, dan Computer engineering
    2. Pelatihan Programming, Multimedia, data base dan system analyst
    3. Pelatihan IT Governance, Public Relation, Publik Speaking
  3. Pelatihan Kerja bisnis dan manajemen Perusahaan
    1. Pelatihan Sekretaris, administrasi perkantoran, ICT For secretary
    2. Pelatihan Keuangan, Tata Niaga, Promosi Produktivitas dan Bimbingan konsultasi
    3. Pelatihan pengukuran Produktivitas, manajemen peningkatan produktifitas dan kewirausahaan
  4. Pelatihan kerja Perusahaan lainnya
    1. Pelatihan metodologi pelatihan kerja, kesehatan dan keselamatan kerja (K3)
    2. Pelatihan Motivasi dan Pengembangan diri, pengembangan karier
    3. Pelatihan neuro language programming
  5. Pendidikan dan pelatihan Pemerintahan
    1. Pelatihan Manajemen PNS
      • Pelatihan Perencanaan dan Pengadaan PNS
      • Pelatihan Manajemen Karier PNS
      • Pelatihan Manajemen Kinerja PNS
      • Pelatihan Manajemen Talenta PNS
      • Pelatihan Kompensasi dan Kesejahteraan PNS
      • Pelatihan manajemen Pemberhentian dan Pensiun
      • Pelatihan Manajemen Disiplin dan Perlindungan PNS
      • Pelatihan Analisis Jabatan (ANJAB) dan Analisis Beban Kerja (ABK)
      • Pelatihan Sistim Pemerintahan
      • Pelatihan Keuangan
      • Pelatihan Pemerintahan Desa
      • Pelatihan Barang dan Jasa
      • Bimbingan Belajar (BIMBEL)
    2. Pelatihan Manajemen PPPK

Kontak

Alamat

Jl.Parung Raya Bogor, Perumahan Telaga Kahuripan BIP A7 No. 26 Desa. Tegal Kec. Jampang Kab. Bogor Prov. Jawa Barat Kode Pos: 163101

Email: ptharapanamarjaya@gmail.com

Telepon: +62 123 4567 8901

Lokasi